Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2019

Featured Post

Tata Cara Sholat Jenazah, Niat, Lafadz/Bacaan dan Doa untuk Jenazah Pria dan Wanita

Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam sholat jenazah.   Jika ada salah seorang muslim yang meninggal, maka kewajiban muslim lainnya ada empat perkara.  Yakni memandikan, mengkafani, mensholatkan, dan memakamkannya. Keempat perkara tersebut merupakan hal yang sangat krusial dan berhukum  fardhu kifayah . Artinya, bila ada yang melakukan perawatan jenazah ini maka semua orang di daerah tersebut ikut mendapat pahala. Sebaliknya, jika tidak ada yang melakukannya sama sekali, maka semuanya akan mendapat dosa. Pada artikel kali ini akan dibahas mengenai hal-hal yang perlu diperhatikan dalam  sholat jenazah , seperti  rukun, tata cara, niat, bacaan, dan keutamaan dari sholat jenazah tersebut . Rukun Sholat Jenazah Rukun merupakan syarat sahnya suatu ibadah yang dilakukan, termasuk dalam  sholat jenazah . Jika ada salah satu rukun yang tidak terpenuhi, maka sholatnya menjadi batal dan tidaklah dianggap sah oleh syariat Islam. Ada pun rukun sholat jenazah tersebut ada delapan, antara

Doa Agar Diberikan Istiqomah Dan Pendirian Yang Teguh Lengkap Dengan Artinya

Kehidupan didunia ini memang penuh dengan persoalan. Kadang persoalan hidup yang sulit akan membuat orang menjadi bimbang hingga stress. Karena itulah anda harus selalu istiqomah dalam menjalani hidup ini agar setiap masalah anda bisa menemukan jalan keluarnya. Kali ini saya akan memberikan informasi tentang doa agar istiqomah, doa agar kita diberikan keteguhan pendirian dan istiqomah. Dengan membaca doa agar diberikan keteguhan pendirian dan istiqomah ini maka anda bisa lebih tenang dalam menghadapi persoalan hidup anda. Allahumma inni as’aluka al-tsabata fil amri wa as’aluka al-azimata fir rusydi. Wa asaluka syukra ni’matika wa husna ibadatika wa as’aluka lisanan shadiqan wa qalban saliman wa audzubika min syarri ma ta’lamu wa as’aluka min khairi ma ta’lamu. wa astaghfiruka mimma ta’lamu innaka anta allamul ghhuyub.   Artinya : “Ya Allah, aku memohon kepada-Mu ketegaran dalam menghadapi segala permasalahan. Aku memohon dengan sangat kepada-Mu untuk berkenan memberikan curahan petunju

Wajib Tahu Bacaan Doa Qunut Lengkap Arab, Latin dan Artinya

Doa qunut   adalah doa yang biasa dibaca pada waktu i'tidal atau berdiri dari ruku' akhir pada shalat subuh dan shalat witir. Kata Qunut sendiri berasal dari kata "Qanata" yang artinya patuh dalam mengabdi (kepada Allah). Adapun hukum membaca doa qunut adalah sunnah muakkad (ab'ad) atau sunnah yang diperkuat. Namun para imam dan ulama mazhab berbeda pendapat tentang pelaksanaan doa qunut. Bagaimana   bacaan doa qunut dan artinya ,   lafadz doa qunut dan terjemahannya   ?. Biasanya doa Qunut dibaca oleh para warga NU (Nahdlatul Ulama) ketika sholat subuh dan pada waktu sholat witir. Doa Qunut sendiri memiliki banyak manfaatnya. Bagi anda yang belum hafal, berikut ini bacaan doa Qunut dalam bahasa arab, latin dan artinya: Bacaan Doa Qunut Bahasa Arab اَللّهُمَّ اهْدِنِىْ فِيْمَنْ هَدَيْتَ  وَعَافِنِى فِيْمَنْ عَافَيْتَ  وَتَوَلَّنِىْ فِيْمَنْ تَوَلَّيْتَ  وَبَارِكْ لِىْ فِيْمَا اَعْطَيْتَ  وَقِنِيْ شَرَّمَا قََضَيْتَ، فَاِ نَّكَ تَقْضِىْ وَلاَ يُقْضَى عَلَيْكَ  وَاِ

Lafadz Bacaan Doa Setelah/Sesudah Sholat Tahajud Lengkap Arab, Latin dan Artinya

Doa setelah sholat tahajud  bisa kamu baca setelah kamu mengerjakan sholat sunnah tahajud 2 rakaat atau lebih. Sholat tahajud adalah sholat sunnah yang terdiri dari 2, 4 atau 8 rakaat. Namun biasanya pada umumnya sholat tahajud dikerjakan sebanyak 2 rakaat agar lebih khusyu. Sebelum membaca doa setelah sholat tahajud, sebaiknya didahului dengan membaca wiridan dan dzikir setelah sholat tahajud, misalnya membaca istighfar, sholat nabi dan tahlil. Jika kamu sedang tertimpa masalah dan kesusahan, maka selain berusaha dengan semaksimal mungkin, sebaiknya kamu juga mengamalkan sholat tahajud ini setiap tengah malam, siapa tahu masalahmu akan cepat terselesaikan entah darimana caranya. Dan berikut ini adalah  lafadz bacaan doa setelah sholat tahajud  lengkap dalam bahasa arab, latin dan artinya yang bisa kamu hafalkan sendiri dirumah dan bisa kamu baca setelah kamu mengerjakan sholat tahajud: Doa Setelah/Sesudah Sholat Tahajud Lengkap Arab, Latin dan Artinya اَللهُمَّ لَكَ الْحَمْدُ اَنْتَ ق

Lafadz Bacaan Doa Qunut Nazilah Lengkap Arab, Latin dan Artinya

Doa qunut nazilah merupakan doa qunut yang biasanya dibacakan ketika terjadi sebuah bencana atau musibah yang dialami kaum muslimin. Ketika terjadi bencana, musibah, wabah, peperngan dll setiap umat muslim disunahkan membaca doa qunut nazilah. Membaca doa qunut nazilah itu ada dalilnya yaitu berdasarkan hadi Nabi SAW yang berbunyi sbb: “Sesungguhnya Nabi sallallahu`alaihiwasallam telah membaca doa qunut pada waktu selain dari Subuh ketika turunnya sewaktu pembunuhan sahabat-sahabatnya penghafaz-penghafaz al-Quran.” (HR. Bukhari dan Muslim) Doa qunut nazilah bisa dibacakan setiap sholat fardhu 5 waktu ketika terjadi bencana atau musibah yang luar biasa dahsyatnya. Lalu apa bacaan doa qunut nazilah itu ?. Kali ini akan dishare tentang lafadz bacaan doa qunut nazilah   berdasarkan hadis nabi sbb: Sebagaimana yang pernah dilakukan oleh khalifah Umar Ibnul Khattab r.a, ketika memerangi orang-orang nashrani, bahwasanya beliau membaca qunut dengan doa yang sudah masyhur, diantara adalah sebag